detikNews
Sidorejo, Desa Transmigran Generasi Pertama di Kaltim
Sidorejo adalah desa trasmigrasi gelombang pertama di Penajam Paser Utara, Kaltim. Suku jawa mendominasi di sini, tak heran jika nama desa ini Jawa sekali.
Kamis, 19 Sep 2019 13:56 WIB







































