detikNews
Duh, Dokter Spesialis Tulang di Indonesia Cuma Ada 520 Orang
Indonesia masih kekurangan dokter orthopaedi atau spesialis tulang. Hingga kini, jumlahnya tercatat hanya 520 orang yang tersebar di seluruh Indonesia.
Jumat, 15 Jun 2012 13:28 WIB







































