Donald Trump dan Joe Biden menjalani debat terakhir di Nashville, Tennessee. Kaca pembatas di panggung debat disingkirkan beberapa jam sebelum debat mulai.
Melania Trump, terlihat untuk pertama kalinya sejak dinyatakan positif COVID-19. Melania pergi bersama Presiden Donald Trump menuju lokasi debat capres AS.
Debat Final Capres AS yang mempertemukan Donald Trump dan Joe Biden digelar di Belmont University di Nashville. Berikut suasana di venue jelang debat dimulai.
Debat capres AS terakhir digelar di Nashville, Tennessee, dengan penerapan aturan baru, yakni dimatikannya mikrofon kedua capres pada sesi-sesi tertentu.