Penumpang Garuda kecewa. Seharusnya sejak sore mereka sudah terbang meninggalkan Solo menuju Jakarta. Tapi apa daya, jadwal penerbangan delay, terpaksa mereka mesti menunggu.
Sebuah pesawat Boeing milik maskapai Cathay Pacific batal lepas landas dari bandara Shanghai dikarenakan pesawat berasap. Seluruh penumpang pun diturunkan. Tiga orang terluka dalam insiden itu.
Aktor Hollywood Alec Baldwin mengaku diusir dari pesawat karena main game internet sebelum pesawatnya lepas landas. Setelah insiden itu Baldwin langsung mengadu di Twitter.
Polres Sidoarjo masih memproses laporan mahasiswa Universitas Pelita Harapan (UPH), Bernard (20). Saksi-saksi pun sudah mulai diperiksa polisi terkait dugaan pemukulan pilot Lion Air, Ivan Setiawan.
Mahasiswa UPH, Bernard (20), terpaksa diusir pilot dari pesawat Lion Air JT 0575 rute Surabaya-Jakarta. Tindakan pilot itu diperbolehkan dalam aturan penerbangan dunia, jika penumpang tersebut bisa membahayakan keselamatan penumpang lain.
Insiden pemukulan mahasiswa Universitas Pelita Harapan, Bernard (20) bukan tanpa sebab. Insiden ini berawal dari teguran pramugari Lion Air kepada Bernard karena menelepon saat pesawat tengah mengisi bahan bakar.
Naas, sebuah pesawat latih milik pasukan militer Korea Selatan (Korsel) jatuh saat sedang diterbangkan untuk latihan. Insiden ini menewaskan 2 pilot pesawat tempur yang ada di dalamnya.