Kawasan kaki lima populer seperti di belakang Grand Indonesia hingga Pasar Lama Tangerang kerap menjadi tempat jajan takjil yang enak. Cek rekomendasinya.
Calon penumpang kereta api yang berangkat 5 hingga 7 April dapat melakukan pembatalan tiket bila tidak membawa hasil negatif RT-PCR atau Rapid Test Antigen.
Vaksin 1 dan 2 Moderna boosternya apa sih? Mengingat banyak penerima vaksin primer Moderna yang ingin segera booster karena syarat mudik. Ini kombinasinya guys.
Orang asing dari sembilan negara ASEAN bisa masuk dengan bebas visa kunjungan, sementara VKSK khusus wisata diberikan kepada orang asing dari 43 negara.
Ditjen Imigrasi Kemenkumham membuat aturan baru bagi WNA yang hendak masuk ke RI di tengah pandemi Corona. Kini wisatawan di 9 negara ASEAN bebas visa masuk RI.