detikSport
Ketua AFC desak pencabutan larangan jilbab
Ketua Konfederasi Sepak Bola Asia, AFC, mendesak dewan internasional mencabut larangan pemakaian jilbab untuk pemain perempuan.
Selasa, 31 Jan 2012 00:38 WIB







































