Suasana di Stasiun Gambir pagi ini sepi penumpang, berbeda dengan situasi di Bandara Sorkarno-Hatta, Tangerang, yang sempat mengalami penumpukan penumpang.
"Lalu bagaimana dengan nasib pekerja informal yang tidak mungkin mendapat surat tugas, apakah perlu meminta izin kelurahan atau bagaimana?" kata Nurcahyo.
PT KAI akan menjalankan rute kereta api luar biasa untuk perjalanan khusus sesuai Surat Edaran Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Nomor 4 Tahun 2020.