detikJatim
Terkuak! Pembunuh Dokter Muda UB Ingin Nikahi Kekasih Korban
Ziath Ibrahim Bal Biyd, pembunuh Bagus Prasetya Lazuardi diketahui menaruh hati terhadap anak tiri sekaligus kekasih korban. Bahkan ia berencana menikahinya.
Senin, 18 Apr 2022 15:55 WIB