Polemik perlu-tidaknya bantuan hukum untuk Habib Rizieq berlanjut usai dibahas Fadli Zon-Mahfud Md. Menurut politikus PKS, seorang WNI wajib dilindungi haknya.
Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan yang dikenal memperjuangkan industri mobil listrik melakukan kunjungan ke pabrik mobil listrik.
"Kalau buat kerusakan itu berarti bukan pengikutnya Habib Rizieq, kita sikat, gitu. Kalau buat kerusuhan. Kalau pengikut Habib Rizieq yang tertib," ujar Mahfud.
Gatot Nurmantyo mendapat anugerah Bintang Mahaputera. Mahfud Md mengatakan penghargaan tersebut diberikan ke semua mantan Panglima TNI hingga mantan menteri.
Masyumi, yang sempat bubar, kini dibangkitkan kembali. Menko Polhukam Mahfud Md mengatakan bangkitnya Masyumi secara hukum dan konstitusi diperbolehkan.