detikInet
Google Akan Suntik SDM untuk OpenOffice
Google berencana memperbaiki aplikasi OpenOffice dengan mempekerjakan pengembang piranti lunak. Bukan sekadar unjuk dukungan pada Open Source, ada niat bisnis juga di balik itu.
Selasa, 01 Nov 2005 13:01 WIB







































