detikNews
Komisi III Aklamasi Budi Gunawan Jadi Kapolri, Surya Paloh: Kami Hormati Putusan Itu
Komisi III DPR RI telah melakukan uji kelayakan terhadap calon tunggal Kapolri Komjen Budi Gunawan. Hasilnya Budi Gunawan secara aklamasi disetujui untuk menjadi Kapolri, meski dengan status tersangka dugaan korupsi.
Rabu, 14 Jan 2015 17:43 WIB







































