Kadar kolesterol jahat yang tinggi dalam darah diketahui bisa meningkatkan risiko berbagai macam penyakit. Oleh sebab itu, diet sehat pun perlu diperhatikan.
Setelah melahirkan, salah satu masalah yang dihadapi para wanita adalah berat badan yang tak bisa turun kembali seperti semula. Apakah Anda salah satunya?
Agar jerawat sembuh maksimal, Anda perlu menyesuaikan cara perawatan dengan jenis jerawat. Berikut adalah lima jenis jerawat paling umum dan cara mengobatinya.