Minuman soda biasanya ditawarkan dengan cita rasa buah menyegarkan. Namun, produsen makanan di Jepang ini malah menyediakan minuman soda rasa kaldu mie instan.
CNN Travel merilis daftar makanan terenak di dunia. Makanan ini berasal dari berbagai negara, termasuk Indonesia dengan rendang. Ada di posisi berapa ya?