Anggota Komisi III DPR RI, Hinca Panjaitan, merespons permintaan eks Ketua KPK Firli Bahuri ke kepolisian agar kasus dugaan pemerasan eks Mentan SYL dihentikan.
Ketua Komisi II DPR, Rifqinizamy Karsayuda, mengatakan akan menggelar rapat dengan pemerintah menindaklanjuti putusan MK terkait presidential threshold.