"Jangan nambah-nambahin kerjaan pake tiang. Ya harusnya diberesin dijaga dong, setiap hari harus dijaga," kata M Taufik soal parkir liar di trotoar Rawasari.
Gerindra Sumbar menginisiasi hak interpelasi kepada Gubernur Sumbar Irwan Prayitno untuk menanyakan seringnya perjalanan ke luar negeri menggunakan dana APBD.