detikNews
Tiket Batavia Air Padang - Jakarta Hangus Begitu Saja
Penerbangan juga tertunda tanpa memberikan makanan berat pada penumpang. Jelas-jelas ini tidak manusiawi. Tiket atas nama teman saya dengan harga 1,2 juta lebih hangus begitu saja. Padahal bisa disumbangkan bagi korban gempa.
Senin, 05 Okt 2009 12:21 WIB







































