3 daerah di Jateng dan 2 daerah di DIY mendapat prioritas pertama vaksinasi Corona tahap pertama. Pemerintah setempat mempunyai pertimbangannya masing-masing.
Pelaksanaan vaksinasi COVID-19 sinovac di Indonesia di depan mata. Prioritas utama yang mendapat vaksin yakni tenaga kesehatan (Nakes). Selain itu TNI-Polri.
Menjadi salah satu daerah prioritas di DIY, Pemkab Sleman memulai vaksinasi COVID-19 hari ini. Salah satu yang divaksin kloter pertama yakni Bupati Sleman.
Sebanyak 32 pegawai di Puskesmas Kerjo, Kabupaten Karanganyar, terkonfirmasi positif virus Corona. Akibatnya pelayanan di Puskesmas itu terpaksa ditutup.
Operator Shopee Liga 1, PT LIB, berharap atlet sepakbola juga dapat prioritas mendapatkan vaksin. Untuk sementara prioritas atlet masih buat 17 cabor lainnya.