Sepakbola
Milan Seri, Juventus Juara Seri A
Tekanan AC Milan terhadap Juventus berakhir sudah. Tim asuhan Carlo Ancelotti ditahan imbang 3-3 Palermo, sehingga selisih dengan Juventus tidak terkejar.
Sabtu, 21 Mei 2005 03:50 WIB







































