detikNews
KP Tanjung Wangi Amankan Dua Tanki Solar
Dua tanki muat solar bermuatan 18 ribu liter solar dan 4 sopir diamankan Kepolisian Perairan (KP) wilayah Tanjung Wangi Banyuwangi. Mereka diduga akan menyelundupkan muatan untuk mengisi salah satu kapal yang sedang bongkar muat.
Kamis, 06 Feb 2014 17:54 WIB







































