detikFood
Lauk Bersantan Lezat Untuk Lebaran
Hampir semua lauk yang enak untuk teman ketupat dan lontong memakai santan. Rasa gurih dan aromanya yang harum memang sangat menggoda. Namun, Anda harus cermat dan berhati-hati dalam memasak, menyajikan dan menghangatkan kembali. Sebaiknya simak dulu info praktis berikut ini!
Kamis, 19 Okt 2006 09:20 WIB







































