Fadel selama ini merupakan Wakil Ketua Komisi VII yang membidangi di antaranya ESDM dan lingkungan hidup. Ketum Golkar Setya Novanto meminta Fadel dirotasi.
Ketua Dewan Pakar Golkar, Agung Laksono menyatakan Golkar tetap konsisten mendukung Ahok di Pilgub DKI. Hal senada juga disampaikan Ketum Golkar Setya Novanto.
Agung Laksono menyampaikan permintaan kepada Ketua Umum Partai Golkar Setya Novanto. Agung ingin dualisme yang terjadi di Kosgoro dapat diselesaikan secepatnya.