detikNews
Birokrasi Indonesia Harus Diubah dari Abdi Negara ke Abdi Rakyat
Guru Besar Universitas Pertahanan Prof Salim Said menilai birokrasi saat ini Indonesia masih menganut birokrasi dari zaman Belanda yaitu menjadi abdi negara.
Sabtu, 29 Nov 2014 10:47 WIB







































