detikTravel
Selain Desa Hobbit, Selandia Baru Juga Punya Queenstown
Belakangan, Selandia Baru kian populer dengan keberadaan Hobbiton yang menjadi setting salah satu film kenamaan. Tidak hanya itu, Kota Queenstown juga menarik untuk dikunjungi. Ada pegunungan, lembah hijau, dan suasana yang masih alami.
Jumat, 20 Jun 2014 13:52 WIB







































