detikNews
Listrik di Jakarta Semalam Mati Karena Travo Gandul Overload
Sebagian warga Jakarta hari ini mengaku semalam tidak bisa tidur nyenyak karena mati listrik di tengah malam. Kipas angin dan AC yang biasa menemani kenyamanan tidur padam hingga beberapa jam. Listrik mati ini akibat travo di gardu induk Gandul mengalami kelebihan beban.
Selasa, 03 Nov 2009 08:06 WIB







































