Sepakbola
Indra Sjafri Akui Tim Lapis Kedua Timnas U-19 Belum Maksimal
Pelatih tim nasional Indonesia U-19 Indra Sjafri menurunkan skuat pelapis pada laga melawan Yaman di pertandingan kedua. Meski puas, Indra menilai kualitas tim pelapis kedua itu masih belum maksimal.
Senin, 26 Mei 2014 11:42 WIB







































