Kadiv Humas Polri, Irjen Pol. Raden Prabowo Argo Yuwono mengatakan beras dari persediaan Polri akan dibagikan pada awal Juni sesuai perintah dari Kapolri.
Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo melaksanakan salat Jumat di Masjid Baiturahman setelah beberapa bulan masjid ini tidak menggelarnya akibat virus Corona.
Sejumlah PKL berjualan di flyover Cileungsi, Bogor. Banyak yang tak bermasker meski berjualan di dekat Pasar Cileungsi yang merupakan klaster penyebaran Corona.
Pemerintah Kota Bekasi mengizinkan bioskop dan sejumlah tempat pariwisata hingga klab malam beroperasi, namun dengan protokol kesehatan yang sangat ketat.