detikFinance
Susno: Saya Tak Pernah Terlibat Pencairan Dana Boedi Sampoerna
Mantan Kabareskrim Mabes Polri Komjen pol Susno Duadji mengakui tidak pernah terlibat dalam pencairan dana Boedi Sampoerna di Bank Century sebesar US$ 18 juta yang digelapkan oleh Dewi Tantular.
Rabu, 20 Jan 2010 11:40 WIB







































