Lima orang tewas dalam serangan udara Israel di Khan Younis, Gaza, pada Kamis (11/7). Kerabat korban terlihat menguburkan jenazah di pemakaman darurat.
Pemerintahan AS di bawah Presiden Joe Biden akan melanjutkan pengiriman pasokan bom seberat 500 pon (226 kilogram) ke Israel, setelah sempat ditangguhkan.
Pemerintahan AS di bawah Presiden Joe Biden akan melanjutkan pengiriman pasokan bom seberat 500 pon (226 kilogram) ke Israel, setelah sempat ditangguhkan.
Kapal perang Sahand milik Angkatan Udara Iran akhirnya tenggelam sepenuhnya di perairan dangkal di area pelabuhan Bandar Abbas, setelah sempat diseimbangkan.
Jumlah korban tewas dalam perang di Gaza diperkirakan sebenarnya lima kali lipat lebih besar dibandingkan data resmi yang dirilis Kementerian Kesehatan Gaza.
Arab Saudi mengutuk serangan militer Israel yang menewaskan 16 orang di sekolah di Gaza, yang dialihfungsikan sebagai penampungan para pengungsi Palestina.
Hizbullah kembali melancarkan serangan dengan mengirimkan drone-drone peledak ke pangkalan intelijen militer Israel yang berada di Dataran Tinggi Golan.