Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah memastikan bakal merenovasi Stadion Mattoanging. Nurdin memperkirakan biaya renovasi stadion mencapai sekitar Rp 200 miliar.
PSM Makassar ditunggu jadwal super padat di sisa musim Liga 1 2019. Juku Eja akan memaksimalkan tenaga Rafael Maitimo dan pemain-pemain Timnas Indonesia U-19.
Liga 1 2019 sampai di paruh pertama. Jadwal yang terlalu padat dikeluhkan kontestan karena sulit menurunkan kekuatan penuh dengan pemain cedera dan tifus.
Pemain Persela Lamongan, Hambali Tolib, merespons isu ke PSM Makassar. Hambali akan bersikap profesional dengan menghargai kontrak dengan Laskar Joko Tingkir.
Pelatih Persela Laomongan, Nilmaizar, kecewa dengan keputusan wasit Thoriq M. Alkatiri. Persela mempertanyakan gol yang dianulir dan kartu merah Alex Goncalves.