detikNews
KPK: Putusan Hakim Tatik Membuka Mata Peradilan
KPK sangat mengapresiasi putusan hakim Tatik Hadiyanti yang menolak semua permohonan praperadilan yang diajukan Suryadharma Ali (SDA). KPK menganggap bahwa putusan hakim Tatik membuka mata dunia peradilan di Indonesia.
Rabu, 08 Apr 2015 17:25 WIB







































