Sultan Hamengku Buwono X tak terlihat melayat adik tirinya, GBPH Cakraningrat. Semasa hidupnya almarhum berselisih paham dengan Sultan dalam persoalan suksesi.
Kenduri 1000 Tumpeng digelar di areal Makam Bung Karno. Acara dalam rangka Haul ke-49 Bung Karno ini diwarnai pembacaan puisi oleh Sukmawati Soekarno Putri.
Wali Kota Serang Syafrudin mengakui banyak parkir liar muncul di kawasan wisata religi Banten Lama. Dia meminta Dishub untuk menertibkan tukang pungut liar itu.
Pengunjung kawasan wisata religi Banten Lama dipungut biaya parkir tak sesuai ketentuan Perda 13 tahun 2014 soal aturan retribusi parkir di kawasan Kota Serang.