Ayu Ting Ting tak pernah selesai menjadi sorotan. Sebagai pedangdut paling terkenal, ia memiliki banyak pengikut dan penggemar yang terus memperhatikannya.
Yuni Shara jadi salah satu artis yang kebanjiran. Namun, gaya Yuni yang mengenakan sepatu boot justru bikin gagal fokus netizen dan rekan artis lainnya.
Suasana Kota Singkawang sangat meriah di hari raya imlek. Di anatara makanan istimewa, penganan choi pan yang dibuat keluarga Tjhia ini tak boleh dilewatkan.