Eks karyawan Boeing yang dikenal 'whistleblower' bernama John Barnett ditemukan tewas. Dilaporkan meninggal karena luka yang diakibatkan oleh dirinya sendiri.
Pesawat Southwest Airlines hampir menyentuh landasan sebelum naik secara tajam dan menghindari tabrakan dengan jet pribadi yang memasuki landasan tanpa izin.