Jalinan asmara aktris Dakota Johnson dan Chris Martin masih baik-baik saja. Dakota membantah rumor mereka putus dengan memamerkan cincin pertunangannya.
Pasangan cagub Bali, Mulia-PAS, akan bentuk satgas untuk tangani praktik pinjam nama WNA dalam bisnis. Fokus pada perlindungan dan pengawasan usaha di Bali.
Putus sekolah tak membuat seorang pria asal India putus asa dan menyerah. Ia justru sukses menjadi petani berbagai jenis buah di atas lahan yang sangat luas.
Di Bandung ada tempat yang digandrungi sampai harus sabar antre di sini. Menu yang disajikan lauk pauk khas Sunda segar yang langsung diambil dari dapurnya.
Restoran cepat saji asal Amerika Wendy's melakukan re-opening oulet di TSM Makassar. Kini toko Wendy's TSM Makassar hadir dengan nuansa elegan dan lebih luas.