detikNews
Angin Kencang Pecahkan Jendela Kaca Setwapres
Tidak hanya pohon tumbang yang harus diwaspadai saat hujan deras dan angin kencang melanda wilayah Jakarta. Jendela kaca pun juga harus diwaspadai seperti di kantor Setwapres, Jl Medan Merdeka Selatan, Jakarta.
Selasa, 21 Apr 2009 16:35 WIB







































