2 hari berturut-turut KPK menjerat para penyelenggara negara yang diduga terlibat transaksi haram. Namun semuanya ternyata tanpa diketahui oleh Dewas KPK.
KPK menggeledah dua lokasi di Sidoarjo terkait kasus dugaan suap proyek infrastruktur Bupati Sidoarjo Saiful Ilah. Sejumlah dokumen dan uang diamankan.