detikOto
Ada Mesin Hayabusa di Tata Nano
Meski masih memiliki predikat mobil termurah, Tata Nano terus dikreasikan. Setelah sebelumnya lahir Tata Nano berbalut emas murni, kini hadir modifikasi Tata Nano yang menggunakan mesin motor besar, Suzuki Hayabusa sebagai dapur pacunya.
Selasa, 07 Feb 2012 13:51 WIB







































