detikNews
Koma di Dubai 2 Bulan, Syahminan Akhirnya Dipulangkan
Selama 2 bulan di Rashid Hospital Dubai, Syahminan telah menjalani 3 kali operasi otak. Biro perjalanan Arronuna Tour menolak bertanggung jawab.
Senin, 02 Mei 2011 17:15 WIB







































