Melemahnya mata uang yen semakin membuat Jepang populer sebagai destinasi liburan murah. Ada beberapa masalah yang mulai muncul, salah satunya toilet kotor.
Pasca pandemi Covid-19, sektor pariwisata lambat laun mulai pulih. Sebanyak 300 ribu turis dari Indonesia ditargetkan liburan ke Korea Selatan di tahun 2024.