detikNews
China Diduga Gunakan Nelayan Sebagai Milisi di Laut China Selatan
Pemerintah China diduga mengerahkan para nelayan Pulau Hainan untuk menjadi milisi dalam sengketa wilayah dengan Filipina di kawasan Laut China Selatan.
Senin, 09 Mei 2016 11:53 WIB







































