Seekor gajah Sumatera mati akibat banjir di Kabupaten Pidie Jaya, Aceh. Mirisnya, bangkai ditemukan di antara gelondongan kayu. Terjepit, tertimbun dan terluka.
Sejumlah ruas jalan di Jakarta terendam banjir pagi tadi. Ada warga yang naik perahu karet hingga izin bekerja dari rumah (work from home/WFH) saat banjir.
Video viral menunjukkan penjarahan minimarket di Tapanuli Tengah akibat bencana banjir. Masyarakat terpaksa mengambil barang karena kekurangan logistik.