KPK telah menetapkan Menteri Sosial (Mensos) Juliari Batubara sebagai tersangka dugaan kasus suap terkait bantuan sosial (bansos) virus Corona (COVID-19).
Fadli Zon menyebut saat ini adalah waktu yang tepat buat Presiden Jokowi segera melakukan reshuffle kabinet. Hal ini menyusul dua menteri jadi tersangka di KPK.