Thierry Henry miris melihat Liverpool dibantai Real Madrid 2-5 di leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Baginya cukup sudah, selesai era Juergen Klopp.
Lionel Messi telah mengoleksi 700 gol selama karier sepak bolanya di level klub. Torehan ini mengancam rekor Cristiano Ronaldo yang hanya selisih 9 gol.
Lagi dan lagi drama antara Kylian Mbappe dan Neymar. Neymar kedapatan nonton poker dan nongkrong di restoran cepat saji, sebelumnya Mbappe 'mewanti-wanti'!