Pramono Anung menghadiri deklarasi Relawan Jakarta Muda Menyala di kawasan Jakarta Selatan. Dia mengatakan Jakarta bisa disebut sebagai Ibu Kota ASEAN.
Yayasan Pesona Bintang Delapan menggelar First Meet Program Beasiswa Unggulan Batch 2, membekali penerima beasiswa dengan visi, karakter, dan kepemimpinan.
Dinas Perhubungan DKI Jakarta mengatakan sistem ganjil genap ditiadakan esok hari. Hal itu dilakukan pada saat pelaksanaan pemungutan suara Pilkada 2024.
Perjalanan ke Singapura dan Jakarta bakal makin gampang. Garuda Indonesia dan Singapore Airlines (SIA) akan menambah frekuensi penerbangan Jakarta-Singapura.
Komisioner KPU Jakarta, Dody Wijaya mengatakan tak ada pemungutan suara ulang (PSU) di Pilkada Jakarta 2024. Penyelenggara KPU sudah melaksanakan tugasnya.