Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad menyampaikan keprihatinan terhadap pegawai KPK yang dinyatakan positif COVID-19. Dia meminta KPK perkuat protokol kesehatan.
Salah satu vaksin buatan China, Sinovac, disebut terbukti bisa melawan virus penyebab COVID-19. Bahkan vaksin bisa kalahkan 20 strain virus Corona di dunia.