Dinas Kesehatan Cilacap merujuk WNA asal China berinisial LS (29) ke RSUD Margono Soekarjo Purwokerto. LS mengalami gejala batuk dan pilek setiba dari Shanghai.
Orang tua pelajar WNI asal Baubau, Sulteng, memulangkan anaknya yang kuliah di Heinan, China. Tindakan ini untuk mencegah anak mereka terjangkit virus Corona.