Ruas Jalan Gandawijaya di pusat Kota Cimahi, yang ditutup pemerintah demi menekan aktivitas masyarakat di luar rumah selama PSBB malah jadi tempat ngabuburit.
Puluhan pemuda mengikuti balap liar dibubarkan Aparat Polsek Glenmore Banyuwangi. Tercatat sebanyak 49 sepeda motor protolan yang digunakan balapan diamankan.