detikNews
Negara Sita Rp 3 juta dan 17 USD dari Ngunduh Mantu Komisioner KY
Dua minggu lalu Komisioner KY Taufiqurrohman Syahuri melaporkan penerimaan terkait gelaran pesta ngunduh mantu yang digelarnya ke KPK. Hasil laporan tersebut sebanyak Rp 3 juta dan 17 USD disita untuk negara.
Kamis, 16 Okt 2014 12:16 WIB







































