Jelang penayangan episode perdana pada 18 Desember, drakor 'Snowdrop' yang dibintangi Jung Hae In dan Jisoo BLACKPINK kembali rilis teaser terbaru. Seperti apa?
Aktor untuk drama BTS universe, 'YOUTH', telah diumumkan. Salah satunya aktor 'The World of the Married' Jeon Jin Seo yang akan memerankan karakter Jungkook.
Berikut rangkuman lima berita entertainment dan lifestyle dalam sepekan. Dari kabar pernikahan Nikita Willy, peluncuran iPhone 12, hingga BTS gelar konser.