Gubernur Khofifah mengimbau pemudik dan wisatawan berhati-hati saat berkunjung ke lokasi wisata. Sebab, BMKG telah mengeluarkan imbauan waspada bencana alam.
Sebanyak tiga orang meninggal dunia dalam bencana banjir bandang akibat hujan deras yang melanda wilayah Panjang Kota Bandar Lampung, Provinsi Lampung.